Jumat, 30 April 2010

Photoshop CS5


Photoshop CS5 memiliki akses ke fungsi dari generasi baru untuk membuat gambar dengan rentang dinamis tinggi Menggabungkan gambar HDR dengan eksposur berbeda dalam satu gambar HDR Photoshop CS5 akurat mempertahankan serangkaian penuh adegan kunci teknologi baru memungkinkan HDR Pro untuk menghilangkan distorsi palsu dan memberikan kontrol yang lebih tepat dari pemetaan nada Dengan fitur HDR rendering pengguna dapat mensimulasikan gambar HDR menggunakan gambar tunggal klaim para pengembang

Selain Photoshop CS5 termasuk alat revolusioner untuk meningkatkan potensi kreatif dari pengguna Merek alat gambar baru termasuk alat Mixer Sikat yang campuran dalam jumlah tak terbatas warna pada satu alat sikat bulu Tips menciptakan dampak dari sikat smear Dengan alat Wayang Warp pengguna dapat mengubah posisi atau tampilan dari setiap elemen gambar misalnya meluruskan lengan membungkuk pada foto atau menyesuaikan gambar lanskap untuk menciptakan perspektif spasial baru. . . .
OS Windows XP Vista 7
Language English

Label:

Sabtu, 24 April 2010

Kaspersky Mobile Securiry 9.0.52


virus merupakan hal yang sangat menakutkan dan bukan hanya menyerang komputer. Sekarang virus sudah banyak variannya dan menyerang Handphone anda, virus ini dapat merusak stabilitas HP anda bahkan juga mencuri data -data penting di HP anda. Nah sekarang, saya ingin membagikan anti virus kaspersky untuk handphone anda gratis plus serial number. Nama softwarenya adalah Kaspersky Mobile Security yang bisa digunakan untuk HP nokia dengan operating system Symbian 9.1, 9.2, 9.3, 9.4 Series.

Label:

Corel Draw Graphic Suite X5


Corel Draw merupakan software grafis yang sangat terkenal dan berguna bagi anda yang suka akan desain. Dengan menggunakan Coreldraw anda bisa membuat logo, membuat grafik dan proses grafis lainnya. Harga resmi dariCorelDRAW Graphics Suite X5 sendiri adalah $499.9 atau sekitar 5 juta rupiah. Sekarang anda bisa download CorelDRAW Graphics Suite X5 gratis dari link megaupload, rapidshare dan hotfile di bawah ini:

Rapidshare :


Megaupload :

Hotfile :

Label: ,

Rabu, 21 April 2010

Cara Menampilkan Versi Windows xP , Vista & Se7en pada Desktop


Anda yang menggunakan Windows XP ke atas baik itu SP 1 2 3 / Vista Bahkan Windows 7 dapat menampilkan versi Windows pada desktop pada sisi kanan bawah. Dengan cara mengotak-atik registry windows, hal tersebut mudah dilakukan

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.


  • Klik Start >> Run >> kemudian ketikkan regedit kemudian klik OK atau ENTER, seperti di bawah ini.
  • Kemudian klik HKey Current User >> Control Panel >> Desktop seperti di bawah ini.
  • Kemudian pada sisi sebelah kanan, cari dan klik double PaintDesktopVersion hingga muncul jendela Edit DWORD Value, seperti di bawah ini.
  • Kemudian isikan 1 dan lanjutkan dengan menekan OK
  • Sekarang, restart atau Log Off PC / laptop Anda dan pastikan versi Windows muncul pada desktop sebelah kanan bawah, seperti di bawah ini.



SELAMAT MENCOBA

Label:

Selasa, 20 April 2010

Kirim dan Terima SMS Gratis Via Internet


Semenjak HP rusak. Jadi nyari solusi deh buat kirim SMS. Dan akhirnya aye nemu juga Web yang menyediakan fasilitas FreeSMS dan yang enaknya bisa nerima balasannya loh! Gimana mantep gk tuh. Bisa Irit pulsa deh… Caranya juga simple gag perlu pake code negara segala langsung aje nomornya.



Cara Mengirim SMS :
  • Menuju FreeSms4Us
  • Kemudian pada kotak dialog seperti di bawah ini langsung ketikan pesan dan nomor tlp yg dituju...
  • Bila sudah lihat panel di bawah ini
  • Nah disini kita tinggal mengklik Angka yang sama pada kotak Klik. maka bila sama dengan gambar diatas, kita tinggal mengklik angka 22


Cara Mengecek Balasan:

Mudahkan............
Saya sendiri sudah coba.... Smsnya pun cepat sampai.....

Label:

Kamis, 15 April 2010

Cara Mengganti Themes Opera


Bagi Anda yang bosan dengan tampilan opera yang standar. Anda dapat mendownload themes opera tersebut di situs resminya. Adapun langkahnya-langkahnya adalah sebagai berikut:

1. Anda buka browser Opera yang ada pada komputer. Kemudian Anda buka halaman ini

2. Setelah Anda menemukan themes yang bagus. Anda tinggal mengklik tombol Download yang pada situs tersebut. Misalnya: PlastikOpera, Z1-Glass atau Affinity 3 – Opera Fan Club, dll.


3. Maka secara otomatis akan tampil jendela Download Opera Skin. Anda tinggal menunggu sampai proses download skin atau themes selesai.


4.Setelah tampil kotak dialog Apply Downloaded Skin, Anda klik “Yes”.


5. Maka secara otomatis skin atau themes Opera telah diganti. Hasilnya bisa dilihat Screenshot paling atas.


SELAMAT MENCOBA......

Label:

Opera 10.51


Opera, Web browser asal norwegia ini akhirnya hadir dalam versi terbarunya. Dalam versi ini terdapat peningkatan di sisi kecepatan, dan perubahan untuk desain user interface. Dilengkapi dengan mesin JavaScript terbaru dan engine yang disempurnakan, membuat Opera menjadi lebih cepat.

Selain itu, tak lupa dukungan HTML5 dan CSS3 juga disertakan untuk menambah keandalan browser ini. Di sisi lain pada versi kali ini, web browser yang mengklaim “the fastest browser on earth” (browser tercepat di muka bumi) ini sedikit mengubah tampilan user interface-nya.

Desainnya dibuat lebih minimalis. Menu-menu yang berada di atas tab sudah tidak ada lagi. Bahkan kalau dilihat sekilas desain interface Opera mirip desain dari web browser besutan Google, Chrome.

Download Opera 10.51

Label: